I.PILIHAN GANDA
Pilihlah satu jawaban yang benar dengan memilih jawaban pada huruf A, B, C, D atau E.
1.Setiap orang yang mempunyai tanaman buah tentu ingin tanamannya cepat berbuah. Pada kondisi normal buah hanya akan berbuah pada musimnya saja. Tanaman mangga akan berbuah pada musim mangga atau buah durian akan berbuah pada musim durian saja. Membuahkan tanaman di luar musim dapat dilakukan dengan merubah perbandingan unsur karbon, nitrogen atau C/N ratio. Salah satu cara agar C/N rationya tinggi dapat dilakukan dengan menambah zat pengatur tumbuh (ZPT). ZPT atau hormon yang dapat diberikan untuk mengatasi keadaan di atas adalah….
A.auksin B. asam absisat C. asam traumalin D. kalin E. etilen
2. Seorang siswa melakukan percobaan dengan judul “Pengaruh konsentrasi pupuk terhadap pertumbuhan tanaman kacang hijau”. Dari hasil percobaan yang dilakukan didapatkan hasil seperti pada gambar berikut.
3. Perhatikan gambar berikut!
Dilakukan percobaan menanam biji, satu di taruh di tempat gelap dan satu lagi di taruh di tempat terang. Berdasarkan hasil percobaan tersebut menunjukan bahwa….
4. Biji kacang hijau direndam dalam air selama 2 jam, lalu dipindahkan ke dalam wadah tertutup. Beberapa hari kemudian biji mengalami perkecambahan. Peran air pada proses perkecambahan biji tersebut adalah….
5. Perhatikan gambar berikut!
Untuk dapat mengkatalisis suatu reaksi, enzim akan berikatan dengan substrat pada sisi aktifnya agar terbentuk kompleks substrat enzim sehingga dihasilkan suatu produk.
Berdasarkan gambar di atas, pernyataan yang benar pada bagian yang berlabel X yaitu ….
6. Perhatikan artikel berikut!
Halodoc, Jakarta – Istilah sianida mengacu pada bahan kimia apa pun yang mengandung ikatan karbon-nitrogen (CN). Ion sianida, CN-, dapat berikatan dengan atom besi dalam sitokrom-C-oksidase dalam mitokondria sel yang mengakibatkan sitokrom-C-oksidase tidak dapat melakukan tugasnya, yaitu untuk mengangkut elektron ke oksigen dalam rantai transpor elektron dari respirasi seluler aerob. Tanpa kemampuan untuk menggunakan oksigen, mitokondria tidak dapat menghasilkan energy dalam bentuk ATP. Jaringan yang membutuhkan bentuk energi ini, seperti sel otot jantung dan sel saraf, dengan cepat menghabiskan semua energinya dan mulai mati. Pasien yang dicurigai mengalami keracunan sianida akan langsung diberikan bantuan oksigen. Pada pasien dengan henti napas akan dilakukan intubasi endotrakeal, yaitu memasukkan selang napas ke tenggorokan untuk membantu pernapasannya. Selanjutnya, akan dilakukan pemantauan dan pemberian obat. (Artikel dimuat dalam www.halodoc.com pada tanggal 4 April 2019.)
Berdasarkan artikel, pernyataan yang tepat yang berhubungan dengan enzim yaitu….
7.Perhatikan tabel berikut!
Hubungan yang tepat antara tahapan, tempat, bahan dan jumlah ATP yang dihasilkan pada respirasi aerob yang berlangsung di sel otot ditunjukkan oleh nomor ....
8.Perhatikan gambar berikut
Proses fotolisis air berlangsung pada bagian bernomor ….
9.Jika sel otot kekurangan O2 maka pernyataan yang benar yang berhubungan dengan proses respirasinya yaitu ….
10. Perhatikan gambar berikut!
Pernyataan yang benar yang berkaitan dengan proses fotosintesis pada tumbuhan di atas yaitu ….11.Perhatikan gambar berikut ini!
Pernyataan yang benar berdasarkan gambar DNA di Samping adalah…
Peristiwa yang terjadi pada proses 1 adalah....
13. Pola sepotong molekul DNA memiliki urutan basa nitrogen seperti pada gambar di bawah ini
Jika rantai tersebut mengadakan transkripsi, maka urutan basa nitrogen pada antikodonnya adalah ….
14.Pergunakan table kodon untuk menjawab soal ini!
Kodon Asam amino
Jika mRNA yang ditranskripsi DNA seperti rantai di bawah ini.
maka rangkaian asam amino yang terbentuk adalah …15.Perhatikan gambar diagram siklus sel berikut!
Berdasarkan diagram siklus sel, replikasi DNA dan fase pembelahan sel terjadi pada fase …
16.Perhatikan gambar berikut!
Hubungan yang benar antara tahapan dan proses yang terjadi pada saat sel membelah yaitu ….
17.Pernyataan berikut berhubungan dengan pembelahan sel:
Berdasarkan pernyataan di atas, ciri-ciri pembelahan meiosis ditunjukkan oleh nomor ….
18.Pernyataan berikut merupakan proses yang terjadi dalam suatu pembelahan sel :
Tahap profase I ditunjukkan oleh nomor ….
20.Bulu pada populasi kelinci dipengaruhi oleh gen alela ganda dengan urutan domianasi sebagai berikut : C = normal > cch= chincilla > ch = himalaya > c = albino. Perkawinan kelinci chincilla (cchc) dan (cchch) kemungkinan menghasilkan keturunan…
21.Seorang peternak ayam melakukan persilangan berikut
Manakah yang menunjukkan genotip ayam Y...
22.Pada peristiwa epistasis dan hipostasis, jika gandum berkulit hitam (Hhkk) disilangkan dengan gandum berkulit kuning (hhKK) akan dihasilkan tanaman....
23. Drosophila betina merah heterozigot yang mengalami gagal berpisah disilangkan dengan Drosophila jantan mata putih. Perbandingan fenotip keturunannya adalah…
24. Tanaman mangga berbuah bulat kuning heterozigot disilangkan dengan sesamanya,bila gen B terpaut dengan gen K dan gen b terpaut gen k, maka perbandingan fenotipnya adalah ….
25.Albino merupakan suatu kelainan dimana tubuh seseorang tidak mampu menghasilkan pigmen melanin. Gen albino bersifat resesif. Dapatkah kedua orang tua yang normal memiliki anak yang albino…
26. Seorang wanita yang memiliki tambahan 1 jari pada tangan kanannya tetapi ayahnya berjari tangan normal. Wanita tersebut menikah dengan laki-laki normal. Berapa persen Kemungkinan pasangan suami istri tersebut memiliki anak normal?
A.0% B. 25% C. 50% D. 75% E. 100%
27.Perhatikan peta silsilah dalam suatu keluarga berikut!
Individu bernomor 3 dan 4 tidak mungkin memiliki genotip….28.Seorang laki-laki hemophilia dan bergolongan darah O menikah dengan wanita normal homozigot dan bergolongan darah AB. Kemungkinan mereka memiliki anak laki-laki normal bergolongan darah B sebanyak …..
A.25% B. 37,5% C. 50% D. 75% E. 100%
29.Perhatikan artikel berikut!
Ikan di Sungai Hudson beradaptasi hingga bisa hidup bersama kandungan kimia
Ada spesies ikan kecil bernama tomcod atlantik yang tumbuh maksimal hanya sampai sekitar 25 cm. Kebanyakan hidup di Sungai Hudson sampai akhirnya berbagai pabrik industri mulai mengelilinginya dan sungai tersebut tercemar.
Awalnya banyak dari mereka yang mati mengenaskan. Namun yang bertahan hidup mengalami evolusi dan diketahui kehilangan 6 pasang DNA dasar dalam gennya, sehingga mereka bisa bertahan di sungai tercemar, yang pemangsa mereka pun akan mati di dalamnya.(Sumber https://www.idntimes.com/science/discovery/bayu/10-spesies-yang-saat-ini-sedang-berevolusi-akan-segera-nampak-berbeda?page=all)
Mutasi yang terjadi pada ikan Tomcod dapat digambarkan seperti gambar di bawah ini…
30.Drama Korea “Our Blues” hadirkan aktris Jung Eun Hye yang memerankan saudara kembar Han Ji Min di episode 14. Kemunculan Jung Eun Hye menyorot perhatian karena aktris 32 tahun itu disebut menderita down syndrome di dunia nyata.
Berikut ini adalah proses pembelahan sel yang memungkinkan terjadinya sindrom tersebut…..
31. Anemia sel sabit (sickle cell anemia) adalah kelainan genetik yang menyebabkan bentuk sel darah merah menjadi tidak normal. Tidak normalnya bentuk sel darah tersebut mengakibatkan pasokan darah sehat dan oksigen ke seluruh tubuh menjadi berkurang. Penyakit ini disebabkan oleh karena gambar di bawah ini!
Jenis mutasi yang terjadi pada penyakit tersebut disebut….
32.Pasangan yang benar antara bahan dasar, dan produk yang dihasilkan yaitu ….
33. Pernyataan berikut merupakan penerapan prinsip bioteknologi.
Produksi yang menerapkan bioteknologi modern ditunjukkan oleh nomor ….
Urutan proses cloning domba yang benar yaitu….
35. Perhatikan skema tahap-tahap proses bioteknologi produksi Bovin Somatotropin sebagai berikut!
Bovine Somatotropin (bST) adalah hormone yang dapat meningkatkan produksi susu, kualitas susu, memperbaiki persistensi laktasi dan efisiensi konversi pakan. BST ini sering digunakan oleh para peternak untuk meningkatkan produksi susu sapi-sapi mereka. BST dapat diproduksi dengan teknik DNA plasmid seperti pada gambar. Bagian yang berlabel X dari tahapan produksi Bovin Somatotropin tersebut adalah ....
36. Dalam suatu daerah yang berpenduduk 10.000 orang, diketahui 9 % khusus wanita buta warna. Berapa orangkah wanita karier buta warna …
37. Perhatikan artikel berikut ini!
Sebuah penelitian menemukan, saat Bumi makin panas, banyak makhluk hidup berdarah panas mengembangkan bentuk paruh, telinga, dan kaki menjadi lebih besar untuk memungkinkan mereka mengatur suhu tubuh mereka dengan lebih baik.Penelitian itu menyebutkan, paruh burung dan telinga mamalia dapat digunakan untuk menghilangkan panas tubuh yang berlebihan, dengan ukuran yang cenderung lebih besar di iklim yang lebih hangat.
Contoh perubahan bentuk yang sangat kuat terlihat pada burung. Spesies burung beo Australia, misalnya, telah menunjukkan peningkatan rata-rata ukuran paruh sekitar 4-10% sejak 1871. Pertumbuhan ini berkorelasi positif dengan perubahan suhu rata-rata musim panas setiap tahun.
"Perubahan bentuk ini tak berarti hewan 'baik-baik saja' dalam menghadapi perubahan iklim. Ini hanya berarti mereka berevolusi untuk bertahan hidup. Sumber : https://inet.detik.com/science/d-5720529/perubahan-iklim-sebabkan-hewan-berubah-bentuk)
Pernyataan yang kurang tepat mengenai evolusi hewan karena pengaruh peningkatan suhu berdasarkan artikel di atas adalah….
38. Australia adalah benua yang terkenal dengan keanekaragaman fauna yang luar biasa. Banyak jenis hewan endemik maupun non-endemik menakjubkan yang bisa ditemukan di benua terkecil dunia ini. Dengan tidak adanya mamalia berplaseta maka hewan marsuplialia berkembang menjadi berbagai jenis seperti: kangguru, tikus, hewan mirip tupai yang disebut phalanger dan hewan mirip kelinci disebut walabi.
Evolusi yang terjadi pada hewan kelompok marsuplialia disebut evolusi…
39. Isolasi biasanya menyebabkan munculnya spesies baru. Di antara hewan-hewan di bawah ini manakah yang bukan merupakan evolusi ekologi….
40.Kejadian-kejadian yang terdapat di alam antara lain:
II. ESAI
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
41. Perhatikan gambar pewarisan sifat suatu kelainan (penyakit) dalam satu keluarga!
Berdasarkan gambar di samping, jelaskan bagaimana gen yang menyebabkan munculnya kelainan (penyakit menurun) dapat diturunkan kepada anaknya!
42. Apa bukti dari evolusi? Pertanyaan ini merupakan salah satu yang paling sering diajukan, terutama oleh kaum kreasionisme. Bukti evolusi diklasifikasikan ke dalam dua model utama, yakni bukti berupa jejak organisme yang pernah hidup dan bukti berupa organisme yang masih hidup.Jelaskan bukti berupa jejak organisme yang pernah hidup dan bukti berupa organisme yang masih hidup!
43. Jelaskan bagaimana proses seleksi alam yang terjadi pada kupu-kupu Biston betularia!
44. Bibit tanaman menjadi salah satu langkah utama dalam menentukan berhasil atau tidaknya budidaya. Bibit tanaman yang baik akan menghasilkan tanaman yang berkualitas dan berbuah lebat. Untuk mendapatkan bibit berkualitas dapat dilakukan dengan kultur jaringan. Jelaskan konsep dari kultur jaringan sehingga dapat menghasilkan bibit yang berkualitas baik dalam jumlah yang banyak!
45. Perhatikan gambar dua teknik cloning berikut!
Berdasarkan gambar di atas, jelaskan 3 perbedaan antara kloning embrio dan kloning transfer inti!
PEMBAHASAN SOAL PTS 2 T.A. 2022/2023
KD PERTUMBUHAN
TUMBUHAN
1.
Jawaban : A
Salah satu fungsi
dari auksin adalah mempercepat tanaman berbuah
2.
Jawaban : D
Terlihat dari
grafik bahwa konsentrasi pupuk berpengaruh terhadap pertumbuhan tumbuhan.
3.
Jawaban : C
cahaya matahari menghambat kerja hormon
4.
Jawaban : C
Dalam proses
perkecambahan, biji memerlukan energi untuk melakukan pembelahan sel. Energi
diperoleh dari cadangan makanan yang diuraikan oleh enzim menghasilkan glukosa.
Untuk mengaktifkan energi diperlukan air sehingga ketika menanam biji harus di
siram atau direndam dalam air.
KD
METABOLISME SEL
5.
Jawaban : D
H2O2
(substrat) dikatalisis oleh enzim katalase (dari ekstrak hati) sehingga terurai
menjadi H2O dan O2 sehingga reaksi tersebut menghasilkan
O2 dalam bentuk gas yang dibuktikan dengan tes nyala api dimana O2 mampu mengubah bara api
menjadi nyala api.
Reaksi
: 2H2O2 --Ã 2H2O
+ O2 (g)
6.
Jawaban : B
Jenis inhibitor :
-
Inhibitor
kompetitif : ion, zat atau senyawa bersaing dengan substrat memperebutkan sisi
aktif enzim tetapi tidak merusak sisi aktif enzim. Inhibitor kompetitif dapat
diatasi dengan menambahkan jumlah konsentrasi substrat.
-
Inhibitor
non kompetitif : ion, zat atau senyawa melekat di luar sisi aktif enzim dan
merussak struktur tiga dimensi enzim sehingga substrat tidak dapat berikatan
dengan enzim. Inhibitor non kompetitif tidak dapat diatasi dengan menambahkan
jumlah konsentrasi substrat.
7.
Jawaban : D
8.
Keteragan :
1 = tilakoid à reaksi terang fotosintesis (fotolisis air)
2 = lumen tilakoid
3 = grana (tumpukan tilakoid
4 = stroma à reaksi gelap fotosintesis
5 = ruang antar membran kloroplas
9.
Jawaban : A
Jika sel kekurangan
oksigen maka respirasi akan berlangsung secara anaerob. Respirasi anaerob pada
sel hewan akan menghasilkan asam laktat, sedangkan pada sel tumbuhan dan sel ragi
(Saccharomyces sp) akan menghasilkan
etanol (alcohol)
10. Jawaban : B
Reaksi gelap proses
fotosintesis pada tanaman anggrek berlangsung
siang hari yang diawali dengan fiksasi CO2 menghasilkan molekul dengan 4 atom C yang
berlangsung pada malam hari.
KD SUBSTANSI
GENETIK
11. Jawaban : E
Nukleosida adalah
basa nitrogen dan gula tanpa posfat
Nukleotida adalah
basa nitrogen, gula dan basa nitrogen
Kadar A=T dan kadar
C=G
12. Jawaban : C
Proses transkripsi
adalah penterjemahan DNA menjadi mRNA
Proses Translasi
adalah penterjemahan rantai mRNA oleh tRNA menjadi rantai protein
13. Jawaban :
C
Rantai DNA : TAC GGA AAC CCG
Rantai mRNA : AUG CCU UUG GGC
Rantai tRNA : UAC GGA AAC CCG
14.
Jawaban : B
Rantai DNA : AAC GUG CGA UGU
mRNA : UUG CAC GCU ACA jadi rantai protein yang terbentuk Lisin – Valin -
Prolin - Sistein
KD
PEMBELAHAN SEL
15. Jawaban : C
o
Fase G 1 (Growth 1) = sel tumbuh mencapai ukuran maksimal, dimulai proses
perbanyakan organel sel
o
Fase S (Sintesis) = proses replikasi DNA/perbanyakan materi genetic
o
Fase G 2(Growth 2) = jumlah organel yang diperbanyak telah mencapai 2 x
lipat
o Fase M = fase mitotic (pembelahan sel)
16. Jawaban : D
Hubungan yang benar antara tahapan dan proses yang terjadi pada saat sel membelah yaitu ….
17. Jawaban : D
Ciri-ciri mitosis ditunjukkan oleh nomor : 1 dan 3
Ciri-ciri meiosis ditunjukkan oleh nomor : 2, 3, 5
18. Jawaban : B
Ciri-ciri tahap profase ditunjukkan oleh nomor= 1, 3, 5
Ciri-ciri anaphase
I (meiosis I) ditunjukkan oleh omor = 4
Ciri-ciri anaphase
II (meiosis II) = 2
KD POLA-POLA
HEREDITAS
19. Jawaban : C
Bulat manis >< lonjong asam
BBmm bbmm
BbMm ><
?
Hasilnya 3 : 3 : 1
: 1 = 8 agar jumlah kotak punnetnya 8 jadi kita membutuhkan 21
Jadi jawabannya
adalah Bbmm
KD PENYIMPANGAN
SEMU HUKUM MENDEL
20. Jawaban : C
Cchcch >< cchch
Hasilnya adalah 3
chincila dan satu himalaya
21. Jawaban : D
RrPp ><
? hasilnya adalah 3+3+1+1 = 8 sehingga
dibutuhkan 21, karena rosenya ada 3 jadi jawabannya adalah Rrpp
22. Jawaban :
Hhkk >< hhKK
Maka hasil
persilangannya adalah Hitam dan kuning = 50% : 50%
23. Jawaban : B
Betina merah
heterozigot >< jantan mata putih
XMXm >< XmY
24. Jawaban : A
Karena BbKk, dimana
B terpaut dengan K sehingga macam gametnya hanya 2 yaitu BK dan bk
KD
HEREDITAS MANUSIA
25. Jawaban : D
Albino merupakan
suatu kelainan dimana tubuh seseorang tidak mampu menghasilkan pigmen melanin.
Gen albino bersifat resesif. Seorang anak albino dapat lahir dari pasangan
suami istri yang normal pembawa sifat albino (normal heterozigot)
P : Aa (normal pembawa sifat albino) X Aa (normal pembawa sifat albino
F1 : AA (normal homozigot) : 2 Aa (normal pembawa sifat albino) : aa (albino)
26. Jawaban : C
Polidaktili
merupakan suatu kelainan diaman jari tangan atau jari kaki seseorang yang
memiliki tambahan 1 atau beberapa jari. Gen polidaktili bersifat dominan.
P : Pp
(polidaktili heterozigot) X pp (normal)
F1 : Pp (polidaktili heterozigot) : pp (normal) = 50% : 50%
27. Jawaban : E
P : A (IAIA atau IAIO) X AB (IAIB)
F1 : 1) AB (IAIB) 3)
B (IBIO)
2) A (IAIA
atau IAIO) 4)
A (IAIA atau IAIO)
Jadi tidak mungkin pasangan suami istri
tersebut meiliki golongan darah dengan genotip IOIO
28. Jawaban : A
P : XhY,
IOIO (pria hemophilia, golongan darah O) x XHXH,
IAIB (wanita normal golongan darah AB)
F1 : XHY, IBIO
= pria, normal gol.darah B (25%)
XHY,
IAIO = pria, normal, gol.darah A (25%)
XHXh,
IAIO = wanita, normal carrier, gol. Darah A (25%)
XHXh,
IBIO = wanita, normal carrier, gol. Darah B (25%)
KD MUTASI
29. Jawaban : C
Ikan Tomcod di
dalam artikel dikatakan kehilangan 6 pasang DNAnya sehingga mutasi yang terjadi
adalah delesi seperti pada gambar C
30. Jawaban : B
Sindrom down adalah
sindrom dengan kelainan tambahan satu kromosom pada no 21 dan dapat terjadi
karena gagal berpisa pada meiosis 1 dan 2.
31. Jawaban : D
Karena perubahan
satu basa nitrogen menyebabkan perubahan asam amino maka mutasi yang terjadi
adalah mutasi salah arti
KD BIOTEK
32. Jawaban : C
Pasangan antara
bahan dasar, dan produk yang dihasilkan
33. Jawaban : D
Produksi yang menerapkan bioteknologi modern ditunjukkan oleh nomor :
3 dan 5
Produksi yang menerapkan bioteknologi tradisional (konvensional) ditunjukkan oleh nomor : 1, 2, 4
34. Jawaban : D. Urutan proses cloning domba = 4 – 3
– 2 – 5 – 1 – 6
35. Jawaban : D
Bioteknologi
produksi Bovin Somatotropin
Bagian yang
berlabel X dari tahapan produksi Bovin Somatotropin tersebut adalah menyisipkan
gen pengode somatotropin ke dalam plasmid dan terbentuk DNA Rekombinan
KD EVOLUSI
36. Jawaban : D
Wanita buta warna = 9% jadi XbXb = 9/100 = 0,09,
Xb = 0,3
XB + Xb = 1 sehingga XB = 1- Xb
Maka XB = 0,7
Rumus (XB + Xb)2 = (XB)
2+ 2 XB. Xb + (Xb)2, jadi
wanita karier buta warna = 2 XB. Xb = 2. 0,7.0,3 = 0,42
Jumlah = 0,42 X 10.000 orang = 4200 orang
37. Jawaban : B
Peristiwa tersebut bukan seleksi alam melainkan peristiwa adaptasi
38. Jawaban : A
Evolusi yang demikian disebut evolusi konvergen
39. Jawaban : C
Isolasi ekologi adalah isolasi karena perbedaan tempat tinggal tapi
masih dalam satu daaerah yang sama sedangkan tupai antelop sudah terpisah oleh
bukit yang tinggi, itu adalah isolasi geografi
40. Jawaban : B
2 dan 4 adalah peristiwa adaptasi
ESAI
41. Gambar
pewarisan sifat suatu kelainan (penyakit) dalam satu keluarga
|
!
42. Petunjuk evolusi yang pernah ada adalah fosil
contohnya saja fosil kuda yang dapat menggambarkan prose evolusi kuda dari
bentuk awal hingga menjadi kuda modern seperti sekarang.
Petunjuk evolusi yang masih ada adalah terjadinya perubahan bentuk pada beberapa spesies untuk beradaptasi terhadap perubahan lungkungan misanya saja adalah hilangnya mata pada udang yang tinggal di gua.
43. Sekitar tahun 1850 yaitu masa sebelum berkembangnya revolusi
industri di Inggris, kupu Biston berwarna cerah lebih banyak daripada yang
berwarna gelap. Tetapi setelah berlangsungnya revolusi industri, ternyata kupu
yang berwarna gelap lebih banyak daripada yang berwarna cerah. Hal ini
dimungkinkan karena sebelum revolusi industri pohon di habitatnya masih bersih,
sehingga kupu berwarna cerah lebih adaptif, akibatnya sulit untuk dilihat
predator. Ketika berlangsung revolusi industri dan sesudahnya, ohon dan daun
habitat kupu tersebut tertutup oleh jelaga
44. Kultur jaringan merupakan suatu metode untuk mengisolasi bagian dari tanaman seperti sekelompok sel atau jaringan yang ditumbuhkan dengan kondisi aseptik, yang sehingga bagian tanaman tersebut bisa di memperbanyak diri untuk tumbuh menjadi tanaman yang begitu lengkap kembali.
45. Perbedaan cloning embrio dan cloning transfer inti